Rapat Perencanaan Monitoring dan Evaluasi Perencanaan Pembangunan
Kamis, 08 April 2021 Bertempat di Ruang Rapat Bappeda Lt. 2, Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Empat Lawang menggelar kegiatan rapat Perencanaan Monitoring dan Evaluasi Perencanaan Pembangunan yang diikuti oleh seluruh Kasubbag Perencanaan Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten Empat Lawang.
Dalam rapat masing-masing perangkat daerah menyampaikan kinerjanya pada Tahun 2021 hingga awal TW 2, kendala dan apa-apa yang akan dilakukan kedepannya.